Target SDGs 12.8:

Pada tahun 2030, menjamin bahwa masyarakat di mana pun memiliki informasi yang relevan dan kesadaran terhadap pembangunan berkelanjutan dan gaya hidup yang selaras dengan alam.

Peraturan Perundangan:

  1. Peraturan Menteri LHK No. P.90 Tahun 2016
  2. Peraturan Sekretaris Jenderal KLHK No. P.8 Tahun 2017

Capaian Tahun 2020 sebanyak 9 (sembilan) Fasilitas Publik yang melakukan komitmen penerapan yaitu:

  1. Gereja Santa Odilia
  2. Masjid Salman Itb
  3. Taman Hutan Raya Ir. H. Juanda 
  4. Stasiun Sudirman
  5. Stasiun Jurang Mangu
  6. Stasiun Klender
  7. Pondok Pesantren Modern Sahid Pamijahan
  8. Nurul Fikri Boarding School Bogor
  9. Pondok Pesantren Insan Cendekia Madani

Dokumen SPM-FP Di Berbagai Fasilitas Publik dapat diunduh pada link berikut:

UNDUH SPM-FP – Pusfaster BSILHK (menlhk.go.id)